Soal Essay Ujian UTS Kelas 1 SD/MI Tema 3 Tematik Tentang Kegiatanku Besrta jawabannya
Safitri.info | Kamis, 27 September 2018
1. matahari terbit disebelah .............
jawabannya : Timur
2. yang mengatur pergantian pagi siang malam adalah...........
jawabanya : Tuhan Yang Maha Esa
3. 8 - 3 = ..........
Jawabanya : 5
4. sarapan membuat tubuh menjadi ......
Jawabannya : Kuat dan sehat
5. hida membeli permen 7
hida memberikan 3 permen kepada sita
sisa permen hida adalah............
Jawabannya : 4
6. bagaimanakah tanda hari sudah pagi
Jawabannya : Matahari terbit dari ufuk timur
7. Sebutkan menu empat sehat lima sempurna
Jawabannya :Nasi, Lauk Pauk Sayur-sayuran , buah-buahan dan ditambah susu
8. sebutkan tata cara makan
Jawabannya : Tidak Tergesa-gesa, Tidak Berisik dan Tidak terlalu kenyang
9. tulislah dua kegiatan yang memerlukan waktu yang lama
jawab : 1. Belajar Disekolah
2. Gotong Royong
10. Kokom mempunyai Bebek 10
bebek kokom mati 2
berapa jumlah bebek kokom yang masih hidup
Jawab : 8
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
- Berkomentarlah sesuai dengan topik