Sudah sejak lama Dayu ingin punya hewan peliharaan. Dayu ingin memelihara kucing. Dulu, ibu berjanji Dayu boleh memelihara kucing ketika Dayu sudah cukup besar.
Kata ibu, Dayu bisa mempunyai hewan peliharaan jika sudah mandiri dan bisa bertanggung jawab. Sekarang Dayu sudah kelas 4 SD. Senang sekali hatinya ketika suatu hari ibu memberinya izin untuk memelihara seekor kucing.
Setiap sore, kucing belang berwarna hitam-cokelat itu berkeliaran di halaman rumah Dayu. Dayu memberinya nama Si Mungil, sesuai dengan tubuh mungilnya.
Sudah sejak lama Dayu ingin punya hewan peliharaan. Dayu ingin memelihara kucing. Dulu, ibu
berjanji Dayu boleh memelihara kucing ketika Dayu sudah cukup besar.
Kata ibu, Dayu bisa mempunyai hewan peliharaan jika sudah mandiri dan bisa bertanggung jawab. Sekarang Dayu sudah kelas 4 SD. Senang sekali hatinya ketika suatu hari ibu memberinya izin untuk memelihara seekor kucing.
Setiap sore, kucing belang berwarna hitam-cokelat itu berkeliaran di halaman rumah Dayu. Dayu memberinya nama Si Mungil, sesuai dengan tubuh mungilnya.
Kunci Jawaban Halaman 55
Setelah membaca teks diatas Dayu dan Simungil, maka kerjakan soal-soal dibawah ini dengan teliti. tentunya jawab sudah ada di teks diatas Dayu dan Simungil. Jangan buru-buru menjawab, kerjakan dengan teliti agar mendapat nilai yang bagus.
1. Hewan apa yang dipelihara Dayu?
Jawab: Hewan yang dipelihara oleh Dayu, ialah kucing.
2. Bagaimana perasaan Dayu ketika memelihara hewan peliharaan?
Jawab: Dayu merasa senang ketika ibnya memberinya izin untuk memelihara seekor kucing.
3. Apa yang dilakukan Dayu terhadap hewan peliharaannya?
Jawab: Dayu memberikan makan kucing, membersihkan kotoran serta membersihkan keranjang tidur Si Mungil.
4. Apakah Dayu sudah mendapatkan haknya? Jelaskan.
Jawab: Sudah, yakni memelihara kucing.
5. Apakah Dayu sudah melaksanakan kewajibannya? Jelaskan.
Jawab: Sudah, Dayu memberi makan, membersihkan kotoran, dan membersihkan keranjang tidur Si Mungil.
6. Apakah Dayu sudah melaksanakan hak dan kewajibannya secara seimbang?
Jawab: Sudah, Dayu mendapatkan haknya untuk memelihara kucing dan melaksanakan kewajibannya merawat Si Mungil.
Setelah mengerjakan 6 soal diatas. Selanjutnya ditugaskan bagi siswa-siswi untuk menuliskan kewajiban siswa sekalian ketika memelihara hewan serta menuliskan bagaimana hak siswa-siswi ketika memelihara hewan. Tulislah hak dan kewajiban kita terhadap hewan peliharaan.
Tulislah hak kamu ketika memelihara hewan
Jawab:
– Bermain dengan hewan peliharaan
– Merasa senang karena memiliki hewan peliharaanTulislah kewajibanmu ketika memelihara hewan
Jawab:
– Memberi makan dan minum hewan peliharaan
– Membersihkan kandang hewan perliharaan. Kunci Jawaban Halaman 56
Tulislah dampak jika kamu melaksanakan kewajiban terhadap hewan peliharaan.
Jawab: Dampak bagi hewan peliharan– Kesehatan hewan peliharaan terjaga
– Hewan menjadi terawat dan tidak sakitTulislah dampak jika kamu tidak melaksanakan kewajiban.
Jawab: Dampak bagi hewan
– Hewan bisa sakit bahkan mati
– Hewan bisa liarDampak bagi lingkungan sekitar
– Lingkungan jadi kotor
– Muncul bau tak sedap
Ketika kita mempunyai hewan peliharaan kita wajib merawatnya. Ketika kita merawatnya dengan baik akan membuat hewan peliharaan kita sehat.
Misalkan memberi makan, membersihkan, memberikan tempat yang bersih, mengobati jika sakit, dan menyayanginya. Bayangkan jika hewan peliharaan kita kotor pasti akan mengganggu lingkungan.
Kunci Jawaban Halaman 57
Bagaimana dengan kamu, apakah kamu mempunyai hewan peliharaan. Apakah kamu sudah merawatnya. Tulislah ceritamu.
Hal-hal yang kamu tulis:
1. Hewan peliharaanmu.
2. Kenapa kamu merawatnya.
3. Bagaimana kamu merawatnya.
4. Apakah kamu sudah melaksanakan kewajibanmu.
5. Dampak bagi hewan peliharaan dan lingkunganmu.
6. Apakah kamu sudah mendapatkan hak.
7. Apakah kamu sudah melaksanakan hak dan kewajiban secara seimbang.
8. Rencanamu untuk memperbaiki jika hak dan kewajiban belum seimbang.
Ayo Mencoba
Dayu selalu memberikan minum untuk kucing peliharaannya. Setiap kali minum kucingnya menghabiskan 3/4 gelas kecil. Jika kucing Dayu minum sebanyak 5 kali. Berapa banyak air yang dibutuhkan.
Taksirkan hasilnya.
Jawab:
5 x 3/4
3/4 mendekati 1
Dibulatkan menjadi 1Jadi, 5 x 1 = 5 gelas
Kunci Jawaban Halaman 58
Bagaimana menaksirkan hasil perkalian pecahan?
Masih ingatkan kamu dengan pecahan acuan? Pecahan acuan adalah 0, 1/2, 1.
Taksirkan nilai berikut:
Jawab:
1. 3/4 × 5
Nilai 3/4 mendekati 1
Jadi hasil penaksiran adalah, 1 x 5 = 52. 6/8 × 2/3
Nilai 6/8 mendekati 1
Nilai 2/3 mendekati 1
Jadi hasil penaksiran adalah, 1 x 1 = 13. 2 2/15 × 4
Nilai 2/15 mendekati 0
Nilai 2 2/15 mendekati 2
Jadi hasil penaksiran adalah 2 x 4 = 84. 3 1/15 × 2 4/5
Nilai 1/15 mendekati 0
Nilai 3 1/15 mendekati 3
Nilai 4/5 mendekati 1
Nilai 2 4/5 mendekati 3
Jadi hasil penaksiran adalah 3 x 3 = 9Apa yang bisa kamu simpulkan. Bagaimana cara menaksirkan perkalian pecahan?
Jawab: Menaksir perkalian pecahan dapat dilakukan menggunakan pecahan acuan yaitu 0, 1/2, dan 1. Apabila nilai pecahan mendekati nol, maka dibulatkan ke bawah. Apabila pecahan mendekati setengah, maka dibulatkan ke setengah. Apabila pecahan mendekati 1, maka dibulatkan ke atas.
Kunci Jawaban Halaman 59
Buatlah soal perkalian dari bilangan berikut.
Mintalah temanmu untuk menaksirkan hasilnya.
Jawab:
– Soal: 3/7 x 4
Jawab: 3/7 mendekati 0, sehingga dibulatkan menjadi 0.
Hasil perkalian = 0 x 4 = 0.
– Soal: 1/7 x 5/9
Jawab: 1/7 Lebih dekat ke nol sehingga dibulatkan menjadi 0. 5/9 Lebih dekat ke 1, dibulatkan menjadi 1.Hasil perkalian 0 x 1 = 0
– Soal: 3 4/5 x 5 1/
Jawab: 4/5 lebih dekat ke 1 sehingga dibulatkan menjadi 4. 1/8 lebih dekat ke nol sehingga dibulatkan menjadi 5.Hasil perkalian 4 x 5 = 20.
*)Disclaimer : ini hanya untuk membantu para orang tua atau siswa dalam menjawab. Bisa jadi kunci jawaban tema 3 kelas 4 hal 55 56 57 58 59 ini ada kesalahan.